Profil Kelarutan Teofilina serta Hubungannya dengan Parameter Konstanta Dielektrika dalam Sistem Solven Air-Gliserol-Propilen Glikol
Pendahuluan Teofilina merupakan salah satu obat golongan metilxantin yang digunakan dalam terapi asma dan penyakit paru obstruktif kronis (PPOK). Solubilisasi teofilina dalam berbagai media sangat penting untuk memahami pengaruh parameter…